Thursday, November 1, 2012

EH KOK BENAR YA...?!


Sebagai hasil dari pengalaman masa kecil yang negatif, menyakitkan, dan memalukan, kita menjadi takut untuk ambil bagian, takut untuk mengejar sesuatu yang benar-benar kita inginkan dan dambakan. Kita menjadi takut akan penolakan, kelihatan tolol, kehilangan muka, dan diserang serta disakiti oleh orang lain. Rasa takut ini menyebabkan kita menjadi pasif.
EH KOK BENAR YA?! LOL.
Mengutip dari buku Quantum Writing yang pernah saya baca.
Buku yang saya pinjam dari perpustakaan di kampus saya setahun yang lalu.

Rabu, 31 Oktober 2012
23:59

No comments:

Post a Comment